CB Magazine »
Featured
,
Komunitas
,
News
,
Sport
,
Sundayrace
»
Team Balap YRT Dari Komunitas Yamaha R25 Riders Club Indonesia ( YARRCI ) Rajai Kelas 250 COM A
Team Balap YRT Dari Komunitas Yamaha R25 Riders Club Indonesia ( YARRCI ) Rajai Kelas 250 COM A
Read1News- Berlangsung di bawah panasnya matahari , semua team dari kelas yang dipertandingkan di Yamaha Sunday Race (YSR) 2016 seri kedua di Sirkuit Sentul Bogor penuh denga drama yang menarik. Dari ketetnya persaingan antar pembalap hingga accident yang mengakibatkan bendera merah berkibar.
Kelas 150 cc YZF-R15 Pro, Rafid Topan merajai di saat sesi kualifikasi. Namun sayang pada saat race, posisinya direbut Syahrul Amin dari Bahtera Racing dan Fitriansyah Kete.
Sedangkan di kelas 250 YZF-R25 Pro, Hendriansyah berhasil menjadi yang tercepat di baris pertama hingga finish. "Mesin makin lama makin enak, suhu mesin juga sangat baik, bahkan di akhir lap motor makin kencang dan bisa terus focus untuk mengamankan posisi hingga finish,".Seementara itu di kelas 250 YZF-R25 Community A banyak sekali terjadi accident, bahkan sempat red flag, saat terjadi senggolan di trek lurus depan tribun, seorang pembalap bersenggolan dan akhirnya terjatuh.Dan keluar sebagai jawara di kelas 250 COM A ini adalah Franky Sutiono dari Komunitas Yamaha R25 Riders club Indonesia ( YARRCI ) yang berhasil menginjakan kakinya di podium pertama. " Balapan kali ini memang luar biasa seru dan menegangkan, banyak pembalap pembalap yang memang luar biasa, namun motor saya memang dalam keadaan yang sangat baik hingga bisa memacu motor saya dengan nyaman dan bisa menjadi yang tercepat di seri 2 ini ". Terang Frangky.
Yang paling menarik dan paling fun adalah di komunitas B saking banyaknya pembalap yang berada di kelas ini dengan total pesera sebanyak 79 pembalap , akhirnya balapan di bagi menjadi dua group.
"Kami dari komunitas motor pecinta balap setuju saja dengan adanya pembagian group untuk alasan safety, apalagi di Seri 2 ini regulasinya agak berbeda yang di bolehkan mengganti suspensi, suspensi standar memang terlalu empuk, yang menjadikan saat keluar tikungan kurang stabil,". Tutur agus selaku manager dari team YRT YARRCI Racing Team "
Berita Populer
-
Read1News- Berlangsung di bawah panasnya matahari , semua team dari kelas yang dipertandingkan di Yamaha Sunday Race (YSR) 2016 se...
-
Kim Kardashian Sanggup Ngeseks Hingga Ratusan Kali/ Daily Read1News - Selain memiliki tubuh seksi Kim Kardashian ternyata doyan ban...
-
Read1News - Ada pemandangan yang berbeda pada hari minggu tanggal 17 April 2016 kemarin. Dimana diadakan nya pelantikan pengurus DPC F-KUH...
-
Read1News - Prilly Latuconsina mengejutkan publik lewat video yang beredar di YouTube. Bagaimana tidak, di video tersebut Prilly Latuconsi...
-
Read1News - Peringatan hari buruh sedunia di gelar dengan aksi damai Serikat Pekerja Nasiona di tengah tengah banyaknya Jumlah tenaga ...
-
Read1News – Pihak keluarga dari buruh yang tewas di dalam toilet pabrik rambut palsu PT Nina Venus Indonusa 2, menyatakan jika Sum...
-
“Kami gak mau bolos, kami mau sekolah, entar bu guru marah …” Demikian ungkapan anak-anak kampung Cipiit Desa Bojongsari, Kec Nyalindung,...
-
Read1News - Lima mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api di PT Putra Pilar salah satu pabrik garmen di Kabupaten S...
-
Read1News - Setelah memblokir akses menuju Sirkuit Sentul, Jawa Barat, pagelaran ITS round 2 akhirnya dibatalkan alias gagal digelar. Ha...
-
Read1News- Sukses Memboyong Rio Haryanto ke Formula 1, Pertamina rupanya ingin melebarkan sayapnya dengan mebidik ajang bergengsi ya...
No comments: